Pasar keuangan global bergerak hati-hati menyusul meningkatnya kekhawatiran tentang kebijakan fiskal Amerika Serikat yang dianggap terlalu ekspansif. Lonjakan defisit anggaran dan kenaikan imbal hasil obligasi pemerintah AS telah membuat pelaku pasar menilai risiko pembiayaan utang semakin meningkat.Investor mulai mempertimbangkan apakah tekanan fiskal ini akan membatasi ruang gerak The Fed untuk memangkas suku bunga lebih agresif tahun depan.
Dolar AS tetap kuat, sementara harga emas cenderung sedikit menguat karena meningkatnya permintaan aset safe haven di tengah ketidakpastian kebijakan. Sementara itu, pasar saham AS bergerak beragam beberapa investor khawatir bahwa stimulus fiskal yang berlebihan justru dapat merusak stabilitas jangka panjang. Pasar kini menunggu kejelasan arah kebijakan anggaran Washington dalam beberapa minggu mendatang sebelum mengambil sikap yang lebih agresif.(Cay)
Sumber: Newsmaker.id
Gubernur Federal Reserve, Christopher Waller, mengatakan pada hari Kamis bahwa ia menyetujui penurunan suku bunga lagi pada pertemuan kebijakan bank sentral AS akhir bulan ini karena beragamnya data m...
Ketua The Fed, Jerome Powell, mengisyaratkan bahwa bank sentral mungkin akan berhenti menyusutkan neracanya dalam beberapa bulan mendatang. Ketua The Fed juga mengindikasikan prospek pasar tenaga ker...
Ketua Federal Reserve Jerome Powell pada hari Selasa menyampaikan pidato terakhirnya yang dijadwalkan sebelum pertemuan The Fed berikutnya. Ekonomi The Fed menikmati pertumbuhan yang lebih kuat dari p...
Risalah rapat terbaru dari rapat Federal Reserve bulan September menunjukkan para pembuat kebijakan cenderung melakukan pemangkasan suku bunga lebih lanjut tahun ini. Meskipun sebagian besar pejabat ...
Risalah rapat kebijakan moneter Federal Reserve (Fed) Amerika Serikat (AS) pada 16-17 September akan dipublikasikan pada hari Rabu pukul 18.00 GMT. Bank sentral AS memutuskan untuk memangkas suku bung...
Saham AS menguat pada hari Kamis (16/10), dengan S&P 500 dan Dow Jones masing-masing naik 0,2%, sementara Nasdaq Composite menguat 0,6%. Pergerakan ini menyusul sesi yang volatil pada hari sebelumnya, karena investor berfokus pada pendapatan...
Gubernur Federal Reserve, Christopher Waller, mengatakan pada hari Kamis bahwa ia menyetujui penurunan suku bunga lagi pada pertemuan kebijakan bank sentral AS akhir bulan ini karena beragamnya data mengenai kondisi pasar tenaga...
Dolar AS melemah pada hari Kamis karena meningkatnya ekspektasi pemangkasan suku bunga lebih lanjut oleh Federal Reserve tahun ini, sementara tanda-tanda kesepakatan politik Prancis membantu euro. Pada pukul 04:45 ET (08:45 GMT), Indeks Dolar,...
Pasar Asia-Pasifik diperdagangkan beragam pada hari Selasa(14/10), berbeda dengan Wall Street yang melonjak setelah Presiden AS Donald Trump...
Ketua The Fed, Jerome Powell, mengisyaratkan bahwa bank sentral mungkin akan berhenti menyusutkan neracanya dalam beberapa bulan mendatang.
Ketua...
Presiden Donald Trump tiba di resor Sharm El-Sheikh, Mesir, pada hari Senin untuk menghadiri KTT dengan beberapa pemimpin dunia lainnya yang...
Ketua Federal Reserve Jerome Powell pada hari Selasa menyampaikan pidato terakhirnya yang dijadwalkan sebelum pertemuan The Fed berikutnya. Ekonomi...